Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Analisis manajemen Sumber Daya Manusia (Studi kasus kinerja kepegawaian lokal)
Penyelenggara pemerintahan yang baik (good governments) merupakan tuntutan kekinian dengan tingkat kesadaran masyarakat, berbangsa, dan bersosialisasi. Kebutuhan pelayanan dari pemerintah semakin tinggi, sehingga harapan mendapatkan pelayanan prima menjadi hal utama.
Buku berjudul “Analisis Manajemen Sumber Daya Manusia (Studi Kasus Kinerja Kepegawaian Lokal)” ini disusun sebagai upaya kontribusi bagi pengembangan ilmu pengetahuan, khususnya dalam bidang Ilmu manajemen sumber daya manusia. Hal ini didukung oleh penyajian teori dan metode penelitian ilmiah yang termuat dalam buku. Studi kasus mengenai kepegawaian penulis lakukan di instansi pemerintahan local, yakni di sekretariat Kabupaten Kutai Barat Provinsi, Kalimantan Timur.
Ketersediaan
FEB591S3 | 331.11 ANA a | Perpustakaan FEB | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
331.11 ANA a
|
Penerbit | RV Pustaka Horizon : Kalimantan Timur., 2016 |
Deskripsi Fisik |
viii, 172 hlm, ilus; 20 cm
|
Bahasa | |
ISBN/ISSN |
978-602-74938-1-0
|
Klasifikasi |
331.11
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet.1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain